Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2021

Ujian Laboratorium Teknik Sipil Universitas Muslim Indonesia

 Halo lagi frend!! Mohon maaf sebelumnya kalau postingannya gak nyambung haha.      Sebelumnya dibahas tentang saya yang berulang tahun bertepatan dengan hari ujian lab saya.  Mungkin untuk para pembaca, gimana sih ujian lab itu? Sistemnya bagaimana? Apakah berpengaruh terhadap perkuliahan kita? Nilai kita? Dll? Mari saya tuliskan secara singkat, padat dan jelas saja ya! 😂 Khususnya di kampus saya, Universitas Muslim Indonesia, Makassar.      Untuk yang tak tahu seperti apa itu ujian lab.. pada dasarnya seperti ujian akhir semester namun dengan versi lisan dan diuji oleh dosen/senior yang menjadi asisten di lab itu. Bila di perkuliahan kita diuji setelah belajar selama 1 semester, di lab kita diuji setelah menjalani beragam praktik dan menerima ilmu dari para asisten semaksimal mungkin. Untuk mahasiswa(i) yang jurusannya tidak memiliki lab, selamat tidur lah kalian.      Setelah selesai praktik dan belajar selama beberapa waktu di laboratorium bersangkutan, tidak serta-merta kita

Suprise Ulang Tahun dari teman :)

 Halo semua! Perkenalkan namaku Fuji.      20 Februari 2021. Merupakan hari ulang tahun saya ke-20. Bila orang lain sudah memiliki goals diumur kepala 2. Tidak dengan diriku. Diri ini masih tak tahu apa yang harus dilakukan. Bahkan sebagai mahasiswi tahun ke-3, rasanya takut untuk menjalani dunia kuliah di tahun ke-4. Bagaimana tidak? Ilmu dikepala ini mungkin hanya 0,0001%.       Pagi ini, saya bergegas ke rumah seorang teman dengan menggunakan ojol. Bukan, bukan untuk acara ulang tahun, melainkan untuk melaksanakan ujian lab secara online melalui zoom. Kenapa dirumah teman? Untuk angkatan corona pasti sudah tahu jawabannya. Teman kita menjadi support dibelakang/di mana pun yang tak terlihat oleh kamera, support untuk membantu jawaban bila sedang buntu otak/mulut. Baca: nyontek. :)      Ujian lab kali ini dimulai dari jam 8 pagi. Saya lupa kapan seharusnya selesai. Namun, seingat saya, zoom itu berakhir sebelum waktu shalat asar. Lumayan lama dan ngaret. Kami ber-10 orang dites oleh